Rekam & Bikin Musik Sendiri?
Siapa Takut!

program kelas

Solusi Buat Kamu yang pengen Rekam & Bikin Musik Sendiri

Tempat kursus Produksi musik digital , Belajarnya bisa Online & On Site.

 

Regular Mixing
Regular Onsite
Private Music Production
Fundamentals Production
Creative Editing
Electronic Music
Fundamentals Mixing
Pro Mixing
Mastering

Faq

Pertanyaan?

Gak usah ragu! Mungkin Pertanyaan dibawah bisa membantu

Belum pernah kenal sama sekali Music Production, Apakah saya bisa mengikuti kelasnya?

Bisa Banget! Kalian bisa mengambil kelas “Fundamentals Music Production” Karena disana akan dikenalkan dan diajarkan dari tahapan dasar untuk kamu yang baru memulai

Apakah itu cukup untuk mengikuti kelas dan bisa membuat musik? Spesifikiasi Laptopnya apa?

Bisa Dong! Setidaknya laptopmu punya RAM minimal 2gb, Lebih banyak RAMnya akan lebih bagus

INTERNET, Karena kelas ini berbasis Online, via aplikasi Zoom Meeting, Kamu bisa akses melalui HP maupun Laptop/PC.

Banyak Banget!

  1. e-Certificate
  2. Modul
  3. Google Drive yang berisi plugin, preset &  Video tutorial
  4. Stem Multitracks untuk bahan belajar dirumah
  5. Social Group, yang berisikan Music Producer,Mixing engineer dan para musisi. dimana kamu bisa share karya sampai sharing seputar permasalahan yang kamu temukan seputar audio & music production
  6. akses 24jam konsultasi dengan pengajar
pertanyaan yang sering ditanyakan di ruang audio